Walkot Pematangsiantar Terima Kunker BPK RI

Pematangsiantar, Pemerintah kota Pematangsiantar menerima kedatangan BPKP, pada hari Senin ( 14/06/2021), bertempat di Kantor Walikota Pematangsiantar guna membantu proses penyelesaian tindak lanjut beberapa temuan BPK. RI.

Dalam kesempatan ini wakil walikota Pematangsiantar Togar Sitorus SE.MM mengucapkan terimakasih kepada BPKP yang sudah hadir di tengah-tengah pemerintah Kota Pematangsiantar, yang kehadirannya guna untuk membantu proses penyelesaian tindak lanjut atas beberapa temuan BPK RI pada LKPD tahun 2020 semoga tahun depan kota Pematangsiantar dapat WTP (Wajar Tanpa Pengecualian)

Sementara itu perwakilan dari BPKP menyampaikan Kami membantu pemerintah kota Pematangsiantar dalam setiap permasalahan yang ada di kota Pematangsiantar agar senantiasa BPK RI tidak menemukan lagi temuan-temuan di kemudian hari pemerintah daerah harus bisa mendapat opini Wajar Tanpa Pengecualian. (Al)

155 Pembaca
error: Content is protected !!